You are hereKesaksian Misi

Kesaksian Misi


Ladang misi tidak hanya menyajikan kehidupan yang tenang-tenang saja, adakalanya malah justru jauh dari ketenangan. Tapi kasih karunia Allah selalu menyertai anak-anak-Nya dan Ia berjanji akan selalu menyertai kita sampai akhir zaman. Kiranya kesaksian-kesaksian di bawah ini dapat menguatkan.