Brigada-Orgs-Mission Mobilisers (BOMM)
BOMM adalah sebuah jaringan penggerak misi yang sangat mengagumkan yang menggunakan jalur media forum diskusi. Dalam forum ini, setiap orang Kristen yang tertarik untuk menggerakkan pelayanan penginjilan dapat saling bertanya jawab, memberi kesaksian, membagikan sumber-sumber misi, berita, hal-hal yang mereka butuhkan, dan juga alamat-alamat yang berkaitan dengan dunia misi.
- Read more about Brigada-Orgs-Mission Mobilisers (BOMM)
- Log in to post comments