Home
       

Resources
Artikel
Artikel-artikel MISI
Bahan PA
Misi Allah Bagi Dunia &
Para Pengubah Dunia
Cerita Misi
Alkitab di Seluruh Dunia :
48 Kisah Nyata
Buku
Buku-buku Misi
Doa
Doa bagi Negara
Doa bagi Kota
Doa bagi Suku
PD Timotius
40 Hari Doa
e-KJDN
Info

Sejarah
Ulasan Tokoh MISI
Lembaga
Lebih dekat dengan lembaga MISI
Media
Berbagai program pengabaran Injil
Lintas Budaya
Lintas Religi
Profil Suku di Indonesia
 
 Renungan
 Kesaksian
 
| suku 84
dari 128 suku

SUKU BAKUMPAI

Rumpun : Barito
Wilayah : Kalimantan
Jumlah Penduduk : 40.000
Persentase Kristen : 0,475%
Kristen yang diketahui : 200
Alkitab : Belum
Film Yesus : Belum

Orang Bakumpai tinggal di Kalimantan Selatan yaitu di sekitar aliran sungai Barito, tepatnya di wilayah Kabupataten Barito Kuala, terutama di Kecamatan Bakumpai. Sungai ini mengalir melalui wilayah propinsi Kalimantan Tengah. Orang Bakumpai menganut kepercayaan animisme dan mereka masih memiliki hubungan dengan suku Ngaju, Kahayan dan Katingan. Mata pencaharian orang Bakumpai adalah bertani dan berkebun. Namun generasi muda suku ini sudah enggan untuk bertani dan selalu menginginkan menjadi pegawai negeri saja. Mungkin yang menjadi kebutuhan generasi sekarang adalah menyekolahkan anak-anak mereka.

  1. Berdoalah untuk keterbukaan suku Bakumpai terhadap Injil jikalau mereka mendengarkan dari kaset-kaset ataupun khotbah-khotbah dan kesaksian pribadi.
  2. Berdoa terus untuk semua penginjil yang sedang melayani suku ini agar diberi kekuatan, kesabaran, kesehatan dan kecukupan kebutuhan sehari-hari.
  3. Mohon kepada Tuhan supaya ada hamba-hamba Tuhan yang memikirkan pelayanan yang sesuai dengan hati nurani suku Bakumpai demikian juga Gereja yang ibadahnya berbahasa daerah suku Bakumpai.
  4. Berdoa terus untuk mengikat roh-roh jahat yang menghalang-halangi pemberitaan Injil di tengah-tengah suku Bakumpai.


|




 Ke atas 
© 2003 YLSA