You are heree-JEMMI No.13 Vol.07/2004 / Every Tongue

Every Tongue


Every Tongue bertujuan untuk "berbicara" dengan semua suku bangsa yang ada di bumi ini. Karena itu, dalam Situs Every Tongue, Anda akan menemukan lebih dari 1000 links rekaman Kabar Baik yang bisa Anda klik dan dengarkan rekamannya. Sekitar 72% penduduk di dunia dapat menemukan Kabar Baik dalam bahasa mereka. Anda juga bisa menemukan daftar dari ratusan rekaman tetapi masih dalam bentuk kaset dan belum dipasang di situs. Jika Anda dapat menolong untuk meng-upload kaset-kaset ini di internet, silakan berkunjung ke situs ini dan menjadi relawan. Perhatikan fokus negara bulan ini yang ada di Situs Every Tongue (fokus bulan Maret adalah Iran) di mana halaman-halaman web yang berisi Kabar Baik ini dibuat berdasarkan setiap suku yang ada di negara tersebut -- model yang sangat bagus bila bisa dilakukan untuk semua negara.

==> http://www.EveryTongue.com

e-JEMMi 13/2004